468x60 Ads

Saturday, May 10, 2014

Sakit telinga (A)


APA YANG DIKATAKAN INFEKSI TELINGA



     Infeksi telinga yang kuat atau sebagai Otitis media merupakan salah satu penyakit yang menyerang individu itu terutama kanak-kanak.. Radang ini menyerang bagian telinga tengah dan menginfeksinorgan tersebut sehingga merasa pelik dengan apa yang terjadi pada telinganya. Tanpa sebab yang jelas tiba-tiba anda merasakan sebelah telinga anda tersumbat. Telinga seperti berdengung atau kemasukan air padahal tidak ada air yang masuk. Infeksi telinga disebabkan oleh adanya bakteri yang menginfeksi telinga. Bakteri tersebut ada beberapa macam antara lain seperti bakteri piogenik Streptococus hemolyticus, staphylococus aureus. Ada juga yang disebabkan kerana bakteri yang menginfeksi saluran pernafasan dikenali sebagai H.influenza dan bakteri yang menginfeksi saluran pencernaan seperti E.Coli.

     Selain itu pembengkakan jaringan sekitar saluran Eustachius menyebabkan lendir yang dihasilkan sel-sel di telinga tengah terkumpul di belakang gendang telinga. Jika lendir dan nanah bertambah banyak, pendengaran dapat terganggu kerana gegendang telinga dan tulang-tulang kecil penghubung gegendang telinga dengan organ pendengaran di telinga dalam tidak dapat bergerak bebas. Kehilangan pendengaran yang dialami umumnya sekitar 24 desibel (bisikan halus) hingga 45 desibel (kisaran pembicaraan normal). Pada keadaan yang parah, tekanan cairan yang terlalu banyak dapat mengoyakkan gegendang telinga. Kanak-kanak lebih berisiko terkena peradangan telinga tengah atau otitis media akut (OMA) kerana:

a) Sistem kekebalan tubuh anak masih dalam perkembangan.

b) Saluran Eustachius pada anak lebih lurus secara horizontal dan lebih pendek sehingga Infeksi Saluran Pernafasan Atas (ISPA) contohnya batuk lebih mudah menyebar ke telinga tengah.

c) Adenoid : salah satu organ di kerongkong bahagian atas yang berperanan dalam kekebalan tubuh pada anak relatif lebih besar dibanding orang dewasa. Posisi adenoid berdekatan dengan muara saluran yang berada di kawasan tengah telinga (Eustachius) sehingga adenoid yang besar dapat mengganggu terbukanya saluran Eustachius. Selain itu adenoid sendiri dapat terinfeksi di mana infeksi tersebut kemudian menyebar ke telinga tengah melalui saluran Eustachius 

     Simptom-Simptom Infeksi Telinga:

 
a) Sistem kekebalan tubuh anak  
    masih dalam perkembangan

b) Sakit telinga, terutama saat  
     berbaring

c) Menarik-narik atau 
     menggosok-gosok telinga

d) Pendengaran terganggu atau 
     kurang responsif terhadap   
     suara.

e) Keluarnya cairan dari telinga

     Bagaimana bakteri tersebut dapat menginfeksi telinga? Untuk mengetahui apakah terjadi infeksi telinga atau tidak, biasanya doktor akan melihat ke dalam telinga menggunakan alat yang disebut dengan otoscope. Melalui otoscope doktor akan dapat melihatkeadaan gegendang telinga, iaitu lapisan tipis antara telinga bahagian luar & telinga bahagian dalam telinga serta menghembuskan udara untuk melihat apakah gegendang telinga tersebut dapat tertiup dengan normal. Apabila terjadinya infeksi telinga, maka gegendang telinga tidak dapat tertiup kerana ditekan oleh nanah di sisi sebelah dalam. Akan tetapi kekadang doktor juga memberikan ubat untuk membantu mempercepatkan penyembuhan.

     Antara Penyembuahn tersebut adalah :


a) Menghilangkan rasa sakit-karena biasanya infeksi telinga menimbulkan rasa sakit, maka ubat penghilang rasa sakit tersebut juga dapat berfungsi untuk menurunkan demam.

b) antibiotik-infeksi telinga dapat disembuh dengan sendirinya dalam waktu 2-3 hari. Biasanya pemberian antibiotika tidak diperlukan. Dos antibiotik diberikant oleh doktor apabila terjadi kes-kes tertentu seperti terdapat komplikasi akibat infeksi telinga tersebut.


     Antara Penjagaan Telinga adalah :


a) Memcuci telinga dengan tuala basah

b) Menggunakan Ubat titik

c) Antibiotik untuk mencegah infeksi berulang

d) Guna penutup telinga ketik berenang

e) Elakkan air memasuki telinga ketika membasuh rambut/mandi

     Telinga sebenarnya tidak memerlukan hal yang khusus dalam perawatannya. Misalnya pada gigi yang harus digosok 2 kali sehari. Perawatan bahagian telinga cukup dengan cara dibersihkan dengan sabun ketika mandi atau dengan cara dibasuh dengan tuala tetapi JANGAN megcungkil/mengorek menggunakan putik kapas (cotton Bud). Jika terjadi otitis media with effusion, doktor akan melakukan prosedur pengeluaran cairan dari telinga tengah. Prosedur ini disebut myringotomy. Infeksi jenis chronic suppurative otitis media agak sulit ditangani. Infeksi ini biasanya diatasi dengan pemberian ubat titik antibiotik. Mereka yang mengalami infeksi telinga harus dimonitor terus dan melakukan pemeriksaan rutin, terutama anak-anak.

0 comments:

Post a Comment